May 2016. An Unforgettable
Month of The Year. Kenapa aku sebut seperti itu? Karena Mei 2016 adalah bulan
yang aku tunggu-tunggu dan sekaligus banyak hal-hal yg akan mengejutkan di
bulan ini.
Ku awali tanggal 2
Mei, hari yang mendebarkan jantungku. Karena hari ini adalah hari di mana
kelulusan PMDK UNS diumumkan. Sejak 00.01 aku mulai mencoba membuka website,
tapi isinya masih sama dengan hari-hari sebelumnya, yups pengumuman belum bisa
diakses. Aku mencoba sabar dan menanti penuh harapan dengan hati yang terus
mengucap do’a memohon yang terbaik kepada Sang Maha Pemberi Keputusan. Pftttt-____-
akhirnya. Pukul 11.00 pengumuman sudah bisa diakses. Jeng jeng, jantungku
berdetak begitu kencang, seperti genderang yang meu peraaang :D Karena saking penasarannya, langsung aja aku entry-kan namaku dan tanggal lahirku dikotak
pengumuman. Tapi......jeng-jeng “nama Anda tidak tercantum sebagai mahasiswa
PMDK UNS 2016”. Aku terus bertanya, apa maksudnyoo? Gaje banget kalimatnya-..- Oke
oke, calm down calm down Ari. Baiklah aku ganti saja dengan memasukkan nomor
pedaftaran. Whats happened? Kalimat gaje itu lagi yg muncul. Sebenarnya yg gaje
itu aku atau kalimatnya sih? I just realized itu mungkin karena aku terlalu
berharap mendapatkan kata “lolos” untuk kebidanan D3 UNS, sampai-sampai aku ga
bisa memahami kalimat sesingkat, sepadat, dan semakna itu. Haha -_- It meant
that aku ga keterima sebagai mahasiswa baru jalur PMDK. Sedih sih, tapi ga lama
kok. Karena masih ada harapan lain, dan tentu harus tetep bersyukur dan percaya
bahwa Allah sedang mempersiapkan hadiah yang lebih indah, barangkali indahnya
melebihi pelangi. Gembiranya lagi sore pukul 15.30 ada Music of The Day di RCTI
yang guest starnya adalah my super duper idol, yaps Harris J. Yehee I was so
excited! Ya tontonan inilah yang sedikit membantuku melupakan dee. Still say
Alhamdulillah^^
7 Mei pukul 03.30,
hari ini siap atau tidak siap aku harus menerima hasil kerja kerasku selama 3
tahun di SMA, ya the result of National Examination yang dilaksanakan pada
tanggal 4-7 April 2016 dengan 6 mapel wajib, yaitu Bahasa Indonesia, Bahasa
Inggris, Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi. Tapi sayang, 2 kali kecewa, 2
kali sedih. Hasilnya girls, sama sekali ga sesuai harapan. It’s too low hiks
hiks membuat semuanya kecewa. Sedih sih pasti, tapi ga boleh berlarut-larut ya,
apalagi diratapi. It’s not good. Yaps that was my destiny dan Allah lah
sebaik-baik pembuat takdir, kata teman-teman yang menguatkanku. ALLAH IS THE
ONE AND ONLY WHO KNOWS THE BEST FOR US. Right? <3
9 Mei pukul 13.00
detik-detik yang super duper menegangkan. Maybe this was my last hope, cz I was
not ready to face SBM aaaaa T.T Tapi sebenernya yg deg-deg-an ga cuma aku sih,
ada ibuk, bapak, dan Mbak Tami, dan pastinya teman2 di seluruh Indonesia yg
mengikuti SNM. Dari mulai pukul 12.00 sampai counting down 00.00 aku pelotin
terus tuh webnya biar takut kalik ya. And Let’s count! 3...2...1...0 finally
langsung aja aku masukin Nomor Pendaftaran serta passwordku. Sayang..sayang..
sayang.. lagi..lagi..lagi... Tapi kali ini down
sever sih hihihi karena saking
banyaknya yg mengakses dan akhirnya tambah bikin deg-deg-ser-deh. I moved to my
handphone and alhamdulillahirobbil’alaamiin ARI HATANTI dinyatakan lolos dalam
Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri dalam prodi Kesehatan Masyarakat
di Universitas Diponegoro. Sesegera sujud syukur dan tumpahlah air mata haruku
ini hiks hiks, dan tak henti-hentinya mengucap syukur Alhamdulilah Allahu
Akbar. I was so blessed blessed blessed that day. Thanks God :* Begitu juga dengan
keluarga kecilku, begitu senangnya melihatku bisa lolos prodi pilihan pertama
yang nantinya bakal dapat gelar S.KM, Sarjana Kesayangan Mertua ehhhhh maksutku Sarjana Kesehatan
Masyarakat.
Tapi perjuangan tidak
berhenti di sini saja. Tanggal 15 Mei aku harus menghadapi tes tertulis PKN
STAN 2016 TPA dan TBI di UPGRIS Semarang. Dan tanggal 25 Mei pengumuman sudah
bisa diakses. But, I was failed. Maybe next year. I will try it again if I have
the chance InsyaAllah. Never give up! J
O ya 18 Mei 2016 adalah
acara perpisahan kelas XII di SMAN1G tercinta. Untuk keseruannya aku share
foto+caption aja langsung ya.. Hope you all enjoy it ^^
Upacara pembukaan dengan membawakan 3 bendera kebanggan, Bendera Merah Putih, Bendera Tut Wuri Handayani, dan Bendera OSIS. |
Tim Paduan Suara SMAN1G sedang menyanyikan lagu Mars SMAN1G |
Inilah teman-teman hebat kita, mereka adalah 5 besar peraih nilai UN tertinggi di SMAN1G IPA dan IPS. |
Keepsake dari kita untuk SMAN1G yang diwakili oleh Awangga (ketua OSIS 2014/2015) dan diterima oleh Bapak Kepala Sekolah |
Ibu Guru terhebat kita selama menempuh pendidikan di sekolah tercinta. Terimakasih Bu. |
Terimakasih Bapak Guru, Pahlawan Tanpa Tanda Jasa. |
Puisi persembahan dari Bu Shanty. |
Foto ber-26, missing people Ahmad dan Ago. Terimakasih Pak Ngatijo telah menjadi wali kelas serta sahabat dan guru terbak kita. |
Ku ucapkan terimakasih untuk seluruh panitia atas kerja keras kalian. Sukses selalu! |
Drama spesial dari bapak-ibu guru. Luar biasa:) |
Namanya Hika. Teman seperjuangan, sebangku, temen jail, temen belajar, temen bermain, dan temen ngrumpi but no gosip :'D Semangat dan sukses selalu cantik! Don't forget me :) |
Teman-teman cantik dan hebat semuanya. Sukses untuk kita kawan! Semoga kita bisa bertemu dalam kesuksesan. I am gonna miss you so so much! |
Cissss love camera ^^ |
2 comments:
Terus menulis Kakak Ari. Adikmu menunggu postinganmu yg selanjutnya. love reading and writing. Muuuuach
Siap Anik. Kamu juga ya. ^^
Post a Comment